Kamis, 22 Desember 2011

Resolusi Juara

Asslamualaikum Wr. Wb.
Salam Sejahtera bagi kita semua yang ada di selosok tanah air Indonesia. Anda-anda  semua para peselancar dunia maya di mana pun kalian berada pastinya Anda menuntut dan terus menuntut bagaimana cara agar dapat mengakses dunia maya kapan pun dan di mana pun dengan mudah melalui telepon genggam Anda sekalian.  Olehnya itu, pada kesempatan ini, saya selaku penulis akan menjelaskan suatu teori, suatu ide, suatu resolusi yang saya punya yang ingin dilaksanakan di tahun 2012 nantinya.
Sebelum kita melangkah ke resolusi itu, terlebih dahulu saya akan memberitahu para pembaca sekalian bahwa saya mendapat ide ini karena saya juga pengguna Speedy paket Socilia, saya sudah menjadi pelanggan Speedy, hampir 4 bulan, belum terlalu lama juga tapi lumayan lah. Suatu waktu saya melihat modem speedy sambil mengutak-atik kartu GSM telepon genggam saya, di situlah muncul ide, bagaimana seandainya jika handphone saya ini akses internetnya secepat paket Socilia yang saya pakai di laptop. Alangkah hebatnya HP saya jika seandainya bisa seperti itu. Inilah resolusi saya , di mana saya ingin di tahun 2012 nanti ada sebuah kartu GSM atau CDMA yang dikeluarkan oleh telkom/speedy yang dapat mengakses internet dengan paket Socillia. Yang saya tahu selama ini, jika memakai kartu GSM atau CDMA, akses internetnya, aduhhhh....lelet dikit....kadang putus-putus....Nah, karena alasan inilah resolusi saya muncul. Menciptakan sebuah GSM atau CDMA card yang dapat membuat HP kita menjadi modem(HP kan rata-rata bisa menjadi modem) secepat WI-Fi di cafe-cafe yang biasa orang kunjungi untuk mengakses internet via Speedy.
Untuk itulah, saya memperkenalkan kepada Anda-Anda semua para pembaca sekalian resolusi saya dalam bentuk ilustrasi cover GSM atau CDMA yang saya design sendiri meskipun enggak terlalu bagus sih  tapi lumayan lah. Anda-Anda semua tahu kan cover pembungkus kartu CDMA atau GSM yang biasa dijual di counter-counter terdekat di kota Anda?? Inilah ilustrasi cover pembungkus GSM Card yang saya buat sendiri:



 
T-Card, singkatan dari Telkom Card( Kartu Telkom), merupakan kartu GSM yang dapat mengakses internet secepat paket speedy socillia atau pun paket-paket lainnya yang Anda dapat tahu di sini.Paket Speedy. Pulsa yang dipakai hanya dapat diisi kembali di telkom plasa terdekat yang ada di kota Anda semua. Bagaimana? Apakah resolusi saya ini dapat terwujud di 2012 nantinya? Saya sangat mengharapkan itu dari pihak Telkom Indonesia.
Okey, that’s all my resolution in 2012, jika ada kesalahan kata, atau pun ada pihak yang merasa tersinggung dalam posting ini, penulis meminta maaf yang sebesar-besarnya karena kita sebagai manusia tidak luput dari kesalahan. Pesan saya, Jangan Menjadi Dinosaurus, jika Kita Bisa Menjadi Robot Berteknologi Nano Sistem. Makasih semua.
Wassalamualaikum Wr. Wb.


12 komentar:

  1. oo itu ilustrasi sendiri ta
    kirain tadi itunproduk telkom beneran heee

    salam kenal dengan blog baru saya,
    ditunggu kunjungan balik dan komentar positifnya

    detikQ -http://de.tk/6yERb

    BalasHapus
  2. Iya, mas...Itu ilustrasi sendiri....moudah2an bisa di publikasikan di tahun 2012 nnt oleh pihak Telkom...mkasih ats kunjunganx

    BalasHapus
  3. Mantap...belajar dimana ni bikin ilustrasi begitu...
    Ditunggu kunjungan baliknya..
    http://kamar-kata.blogspot.com/2011/12/resolusi-juara-tahun-2012-1-internet.html

    BalasHapus
  4. Wah mantap banget design nya,, semoga bisa direalisasikan ya kawan.. Salam blogger.. :D

    BalasHapus
  5. salam blogger mantap..speedy speed that you can trust..
    salam kenal dengan blog saya ditunggu kunjungan balik dan komentar poitifnya..:)

    Ir. Fun - http://www.irfanriady.blogspot.com/

    BalasHapus
  6. semangat!! semoga resolusi di tahun 2012 tercapai.

    BalasHapus
  7. salam blogger....
    semoga resolusinya tercapai
    kalau berkenan, mampir dan komen juga ya...
    http://www.nurrahmatk.blogspot.com/2011/12/resolusi-juara-2012-optimalkan.html

    BalasHapus
  8. mantap gan, sukses selalu kontesnya

    BalasHapus
  9. Aduh, maap ^^ Boleh saran ga??
    Tulisannya jangan dikasi warna kuning, bikin mata agak-agak silau liatnya. :D Hehe
    Sukses ya dengan resolusinya..
    Mampir juga donk di Resolusi Juara 2012 : Nggak Cupu Lagi!!

    Makasih. :D

    BalasHapus
  10. Mkasih atas Cizu Chan atas sarannya.....

    BalasHapus
  11. Sangat inspiratif & luar biasa sekali resolusinya. SEMOGA DAPAT TERCAPAI di tahun 2012 ini, jangan lupa buat mampir ke blog'ku ya ! Trima kasih !

    BalasHapus